Mengupas Seluk-beluk Komunikasi Verbal beserta Contohnya
Bisa dibilang, kehidupan kita tak bisa terlepas dari yang namanya komunikasi. Dari awal memulai hari, hingga tidur lagi semua komunikasi. Memulai hari bisa diidentikkan dengan komunikasi seorang hamba kepada Rabb-Nya, kemudian beranjak pada komunikasi kepada sesama manusia. Menjelang istirahat, bagi seorang muslim pun diwajibkan terlebih dahulu berkomunikasi dengan Tuhan-Nya melalui lantunan doa. Perdalam dunia komunikasi … Read more